Contoh Soal Materi Agama Islam Perilaku Kerja Keras
5 Contoh Soal Perilaku Kerja Keras
Berikut Contoh Soalnya
1. Sebutkan sikap kerja keras yang ada pada Rasullullah?
- Tetap menyebarkan agama islam walau terus dikejar orang kafir.
- Selalu menyayangi dan berinfak walaupun dia sendiri kekurangan.
- Hinaan dan caci maki didapat rasul namun rasul tetap sabar menghadapinya.
- Dakwah dari satu kota ke kota lain dengan semangat.
- Untuk hidup beliau pernah menjadi pengembala dan berjualan.
2. Sebutkan alasan pentingnya bekerja keras?
- Bekerja keras adalah kewajiban setiap muslim.
- Kerja keras membuat kita lebih tekun, disiplin dan pantang menyerah.
- Untuk mencapai tujuan atau goals.
- Agar dapat menghidupi diri sendiri dan orang disekitar kita.
- Mempunyai bekal untuk masa depan.
3. Apakah hikmah yang terkandung dalam surat al-insyiqaq ayat 6?
- Terjadinya peristiwa permulaan hari kiamat.
- Ketika manusia bertemu dengan penciptanya akan ada yang bahagia dan akan ada yang mendapatkan kesengsaraan.
- Tingkatan kejadian dan kehidupan manusia di akhirat.
- Dalam bekerja terapkan prinsip bersungguh-sungguh.
- Didalam hidup manusia pasti akan mendapatkan cobaan.
4. Apakah manfaat kerja keras yang dilakukan seorang siswa?
- Mendapatkan balasan berupa pahala.
- Tidak akan membuat repot orang lain.
- Menjadi pribadi yang mandiri dan pantang menyerah.
- Tidak akan lelah dalam menuntu ilmu.
- Dapat menggapai kesuksesan.
5. Apa hubungan sikap kerja keras dengan sikap tanggung jawab?
- Dengan bekerja keras kita dapat mengukur rasa tanggung jawab. Hal ini karena orang yang bertanggung jawabn akan menyelesaikan tugasnya sampai selesai.
0 Response to "Contoh Soal Materi Agama Islam Perilaku Kerja Keras"
Posting Komentar