Kunci Jawaban Kelas XI Tentang Menentukan Peluang Kejadian
Pada Pelajaran Kali ini kita akan membahas soal matematika tentang menentukan peluang kejadian , biasanya materi ini akan kalian temui pada kelas XI semester 2. Jadi simak baik-baik ya.
1. Sebuah Huruf Dipilih Secara Acak Dari Huruf-huruf Didalam Kata "TERBAIK". Peluang Terpilihnya Huruf R Adalah...
a. 1/1
b. 2/2
c. 1/7
d. 4/7
e. 5/7
Jawaban : C
2. Dua Buah Dadu Dilemparkan Bersama-sama. Pelung Muncul Mata Dadu yang Jumlahnya Berupa Bilangan Prima Kurang Dari 7 atau Yang Jumlahnya Berupa Bilangan Genap Lebih Dari 8 Adalah...
a. 7/8
b. 4/6
c. 11/36
d. 20/36
e. 1/1
Jawaban : C
3. Pada Pelemparan Dua Dadu Sekaligus Atau Satu Kali. Peluang Munculnya Mata Dadu Berjumlah 6 atau 9 Adalah...
a. 5/17
b. 13/6
c. 1/4
d. 1/3
e. 1/8
Jawaban : C
4. Dua Buah Dadu Dilempat Bersamaan sekali. Peluang Munculnya Mata Dadu yang Hasil Kalinya Sama Dengan 10 Adalah...
Jawaban : 1/18
5. Jika Sebuah Dadu Dilempar, Maka Peluang Muncul Mata Dadu Genap atay Prima adalah...
Jawaban : 5/6
6. Jika P( A U B ) = 1/4 dan P(B) - 1/6, Maka P(A) = ... (A dan B Saling Lepas)
Jawaban : 1/12
7. Peluang Munculnya Bilangan Prima Genap Pada Pelemparan Sebuah Dadu Adalah...
Jawaban : 1/6
8. Duab Buah Dadu Dilempar Bersama Sebanyak 120 kali. Frekuensi Harapan Munculnya Mata Dadu Berjumlah Lebih Dari 10 Adalah...
Jawaban : 10
9. Seorang Siswa Mempunyai Peluang Lulus Ujian Sebesar 0,96. Jika Jumlah Siswa Yang Mengikuti Ujian Sebanyak 500 Siswa, Maka Siswa Yang Diperkirakan Tidak lulus Ujian Adalah...
Jawaban : 20 Orang
10. Sebuah Bilangan Asli Diambil Secara Acak Dari Bilangan Asli Antara 1 Sampai 10. Peluang Kejadian Munculnya Prima adalah..
Jawaban : 2/5
11. Sebuah Dadu dan Sekeping Mata Uang Logam Dilemparkan Bersama-sama. Peluang Munculnya Mata Dadu Ganjil dan Gambar Adalah...
Jawaban : 1/4
12. Dalam Keranjang Terdapat 9 Mangga, 3 Diantaranya Busuk. Jika Seorang Ibu Mengambil 2 Mangga Yang Baik, Maka Peluang terambil Kedua Mangga Baik Adalah...
Jawaban : 5/12
13. Terdapat Satu Set Kartu Bridge. Peluang Terambilnya Kartu Jack Adalah...
Jawaban : 1/13
14. Sebuah Huruf Diambil Secara Acak Dari Kata "MATEMATIKA". Peluang Terambil Huruf M Adalah...
Jawaban : 1/5
15. Dadu Biru dan Hitam Dilempar Secara Serempak. Peluang Muncul 4 Biru dan 5 Hitam Adalah...
Jawaban : 1/36
16. Tiga Uang Logam Dilambungkan Bersama-sama. Peluang Munculnya Tiga Sisi Gambar Adalah...
Jawaban : 1/8
Segini dulu ya untuk kali ini, mudah-mudahan ilmu yang gue kasih dapat bermanfaat.
0 Response to "Kunci Jawaban Kelas XI Tentang Menentukan Peluang Kejadian"
Posting Komentar